Pada tanggal 11 Juli 2024, Direktorat Pusat Teknologi Informasi (PUTI) telah mengadakan sosialisasi Kebijakan Keamanan Informasi mengenai Manajemen Aset, Perangkat Kerja Elektronik dan Teleworking. Sosialisasi ini ditujukan kepada seluruh pegawai Direktorat PUTI. Sosialisasi ini dilakukan berdasarkan adanya: SK Nomor 476/SKK/0.0/0.0/PuTI/2024 mengenai Kebijakan Manajemen Aset di Lingkungan Direktorat Pusat Teknologi Informasi. [...]
Read MoreDirektorat Pusat Teknologi Informasi (PUTI) mengadakan sosialisasi Kebijakan Keamanan Informasi dan Bagaimana Cara Melindungi Data Pribadi di lingkungan Telkom University pada hari Kamis tanggal 07 Maret 2024 secara daring melalui aplikasi Zoom dan streaming pada Youtube. Sosialisasi ditujukan kepada seluruh mahasiswa, pegawai, maupun dosen di Telkom University. Dalam sosialisasi tersebut [...]
Read MorePERLINDUNGAN DATA PRIBADI DI ERA DIGITAL
Data Pribadi menurut UU PDP Nomor 27 Tahun 2022 adalah data tentang orang perseorangan yang teridentifikasi atau dapat diidentifikasi secara tersendiri atau dikombinasi dengan informasi lainnya, baik secara langsung maupun tidak langsung melalui sistem elektronik atau nonelektronik.
Direktorat PUTI menghimbau untuk melakukan upaya perlindungan data pribadi, dengan menerapkan:
Sebagai pedoman bagi penyedia dan pengguna Layanan Akses Internet di lingkungan Telkom University. Menjelaskan terkait pengguna, cakupan dan ketentuan layanan tersebut
Sebagai pedoman bagi visitor yang akan melakukan kunjungan ke Direktorat Pusat Teknologi Informasi. Menjelaskan kewajiban dan larang yang harus ditaati oleh visitor selama kegiatan kunjungan berlangsung
Sebagai pedoman bagi penyedia dan pengguna Layanan Shared Hosting di lingkungan Telkom University. Menjelaskan terkait pengguna dan ketentuan layanan tersebut
Merupakan salah satu Urusan dari Bagian Riset dan Layanan TI (RIYANTI) di Direktorat Pusat Teknologi Informasi (PUTI) yang bertugas dalam mengendalikan dan mengelola dokumen mutu sebagai bentuk untuk meningkatkan efektivitas penjaminan mutu di Direktorat PUTI. Memastikan semua proses bisnis yang ada Direkorat PUTI terdokumentasi dengan baik, serta mendukung terlaksananya Audit TI di lingkungan Universitas Telkom.